Melihat berita yang sedang viral akhir-akhir ini, Kang Emil yang kehilangan anak sulungnya untuk selama-lamanya, membuat memori saya mundur beberapa tahun silam. Masa-masa di mana saya juga pernah kehilangan buah hati, buah cinta yang saya dan suami nantikan.

Musim hujan dan cucian baju bisa jadi 2 hal yang bikin pekerjaan rumah jadi lebih lama dan tricky. Lha gimana, ketika musim hujan tiba itu…