Browsing Category Review

Review Dissy Bling Skincare Whitening Series, Beneran Bikin Glowing?

Review Dissy Bling Skincare Whitening Series, Beneran Bikin Glowing?

Sudah sejak 3 tahunan ini saya rutinin pakai skincare wajah. Selain efek pandemi, beberapa penyebab lainnya adalah karena sudah merasa tua, kulit wajah makin kusam, dan pengen glowing saat sudah boleh bertemu dengan banyak orang. Tapi saya adalah orang yang paliiiing nggak ngerti soal skincare dan ilmu-ilmunya. Tahunya ya cuma skincare-skincare yang lagi trending aja.

Continue Reading
9 Comments

Menikmati Kuliner Unik Sate Dimakan dengan Pisang Goreng di Tangerang

Menikmati Kuliner Unik Sate Dimakan dengan Pisang Goreng di Tangerang

Sebagai penggemar daging, sate adalah olahannya yang paling saya suka. Saking sukanya, kalau ada pembagian daging kurban pas Idul Adha, saya olah sendiri biar jadi sate dan disiasati gimana caranya biar enak dan empuk. Sayangnya, pascaketusuk tusukan sate beberapa bulan lalu yang menyebabkan bengkak dan harus insisi, saya rada trauma kalau harus nusukin sate. Jadilah sekarang kalau makan sate mendingan beli aja.

Continue Reading
8 Comments

Drama Tumbuh Kembang Aqsa & Vitamin untuk Otak Anak yang Tepat

Drama Tumbuh Kembang Aqsa & Vitamin untuk Otak Anak yang Tepat

Dari banyaknya fase menemani tumbuh kembang anak yang dilewati sebagai orang tua setelah melahirkan, menyusui, penerapan feeding rules hingga potty training, penerapan feeding rules-lah yang menurut saya paling berat. Hingga saat ini Aqsa berusia hampir 4 tahun, banyak drama dan suka duka pada fase ini, mulai dihadapkan pada GTM, Aqsa yang susah makan, yang berakibat berat badan yang naiknya seret alias sedikit-sedikit. Bahkan drama susah makan ini sampai sekarang terkadang masih terasa terjalnya.

Continue Reading
0 Comments

Molto Korean Strawberry, Pewangi Pakaian Andalan saat Musim Hujan

Molto Korean Strawberry, Pewangi Pakaian Andalan saat Musim Hujan

Musim hujan dan cucian baju bisa jadi 2 hal yang bikin pekerjaan rumah jadi lebih lama dan tricky. Lha gimana, ketika musim hujan tiba itu berarti kita harus bersiap dengan cucian yang nggak kunjung kering, sampai berhari-hari malahan karena setiap hari minim sinar matahari. Kondisi ini selain bikin pakaian jadi nggak kering sempurna juga apek. Buat saya ini jadi masalah yang cukup rumit sih karena kadang penambahan pewangi pakaian pada baju saja nggak jadi solusi.

Continue Reading
11 Comments

[Review]Pond´s Triple Glow Serum, Bikin Kulit Wajah Sebening Wendy Red Velvet?

[Review]Pond´s Triple Glow Serum, Bikin Kulit Wajah Sebening Wendy Red Velvet?

Selalu ada hikmah di setiap kejadian yang nggak mengenakkan. Termasuk soal pandemi. Adakah yang sama dengan saya sudah bosan dan jengah di rumah aja sementara ujung pangkal pandemi belum juga kelihatan? Samaaaa, sini kita berpelukan dulu. Tapi pernah nggak kita lihat dari sisi lain soal pandemi ini? Coba putar sedikit sudut pandang dan kita akan menemukan kalau kita punya buanyak waktu untuk keluarga dan diri sendiri, termasuk untuk merawat tubuh dan kulit kita.

Continue Reading
2 Comments