Browsing Category Program Hamil

Cerita Program Hamil Ketiga: Akhirnya Garis Dua

Cerita Program Hamil Ketiga: Akhirnya Garis Dua

Rasanya kaget, shock, senang, dan excited kala pagi itu sengaja testpack tapi yang didapati justru garis dua. Padahal ini jauh dari ekspektasi. Saya sudah lempeng selempeng-lempengnya dan biasa banget testpack trus garisnya cuma satu. Pasalnya, setiap mau ada tindakan apa atau konsultasi ke Prof Jacoeb biasanya saya selalu testpack duluan. Biar nggak kecele sih. Nah, pagi itu, justru di luar ekspektasi saya. Testpack menunjukkan garis dua padahal sudah ada beberapa acara blogger yang didaftarkan.

Continue Reading
14 Comments

Cerita Program Hamil Ketiga: Food Response Test

Cerita Program Hamil Ketiga: Food Response Test

Kalau ditanya apa bagian paling menyedihkan dari program hamil kali ini adalah nggak boleh makan makanan yang biasa saya makan. Bukan lagi tentang sakitnya suntik ILS, ambil darah, atau menghadapi kenyataan tagihan di kasir yang nilainya lumayan. Kalau untuk 3 hal itu, kayaknya saya udah baal dan berprinsip insyaallah rezeki pasti ada aja. Tapi kalau disuruh mengurangi atau bahkan tidak makan makanan yang biasa saya makan, huhuhu menyedihkan sih.

Continue Reading
9 Comments

Cerita Program Hamil Ketiga: Suntik ILS dan Tes ASA

Cerita Program Hamil Ketiga: Suntik ILS dan Tes ASA

“Angkanya tinggi nih, suntik ILS ya,” begitu kira-kira kalau tidak salah kalimat yang dilontarkan Prof Jacoeb setelah melihat hasil uji Antibody Sperm Autoimmune (ASA).

Saya nggak ngerti awalnya apa yang dimaksud Prof Jacoeb. Bahkan setelah keluar dari ruangan konsultasi saat itu. Yang saya paham hanyalah antibodi tubuh saya terlalu tinggi hingga menyebabkan sperma yang masuk dianggap benda asing. Belum sampai membuahi, si sperma sudah mati duluan. Begitulah kira-kira.

Continue Reading
18 Comments
Ayomakan Fast, Feast, Festive 2023
Rekomendasi

Jelajahi Kuliner Bersama AyoMakan Fast, Feast, Festive 2023