Posts Written On September 2016

Kamu Boleh Tidak Suka dengan Binatang, Tapi Jangan Menyiksanya

Kamu Boleh Tidak Suka dengan Binatang, Tapi Jangan Menyiksanya

Kalau ditanya apakah saya termasuk orang penyuka binatang, jawabannya tidak. Dari kecil, saya memang tidak suka dengan binatang apapun bahkan banyak beberapa di antaranya yang bikin saya jijik, takut, atau geli. Jangankan memelihara, ada binatang di dekat saya saja buru-buru saya usir. Jadi kalau ditanya lebih milih mana antara binatang atau tanaman, saya sudah pasti lebih memilih tanaman.

Continue Reading
34 Comments

Asyiknya Liburan dengan Kemudahan Booking Tiket dan Hotel Secara Online

Asyiknya Liburan dengan Kemudahan Booking Tiket dan Hotel Secara Online

Kegiatan travelling belakangan ini memang sedang digandrungi banyak orang. Hayoh ngaku siapa yang nggak suka kalau diajak liburan ke suatu tempat? Kegiatan seperti travelling, backpacking, atau hiking seolah telah menjadi gaya hidup yang kekinian. Apalagi bagi mereka yang sehari-hari sudah penat dengan pekerjaan atau berbagai kegiatan yang melelahkan. Liburan seolah menjadi hal wajib yang harus dilakukan untuk melepas segala kepenatan.

Continue Reading
21 Comments

Nikmati Citarasa Kari Khas Jepang di A&W Restoran

Nikmati Citarasa Kari Khas Jepang di A&W Restoran

Makanan dengan cita rasa Jepang kini tak hanya bisa dinikmati di negara asalnya, Jepang. Makanan bercita rasa Jepang kini pun bisa dinikmati di Indonesia, baik di restoran Jepang atau restoran non-Jepang yang menyediakan makanan Jepang. Salah satu restoran yang ikut berinovasi menyediakan makanan bercita rasa Jepang salah satunya adalah A&W® Restaurants Indonesia.

Continue Reading
55 Comments
Ayomakan Fast, Feast, Festive 2023
Rekomendasi

Jelajahi Kuliner Bersama AyoMakan Fast, Feast, Festive 2023