Posts Tagged ‘kriteria carseat aman’

#CeritaIbu: Membiasakan Anak Duduk di Car Seat & Review Graco Contender 65

#CeritaIbu: Membiasakan Anak Duduk di Car Seat & Review Graco Contender 65

Dulu pas sepupu saya baru punya mobil, saya menyarankan dia buat pakai car seat. Pas dia ternyata nggak pakai car seat sampai anaknya besar, saya mempertanyakan kenapa kok bisa gitu. Padahal kan car seat buat keselamatan anak dan kenyamanan orang tua. Saya pun dalam hati bertekad kalau nanti punya mobil, saya pengen pakein anak saya car seat bahkan dari sejak awal.

Continue Reading
0 Comments
Ayomakan Fast, Feast, Festive 2023
Rekomendasi

Jelajahi Kuliner Bersama AyoMakan Fast, Feast, Festive 2023