Posts Tagged ‘biaya swab vagina’

Cerita Program Hamil Ketiga: Hallo, Prof Jacoeb

Cerita Program Hamil Ketiga: Hallo, Prof Jacoeb

Hari yang ditunggu-tunggu pun tiba. Padahal nunggunya cuma satu hari, haha. Tapi ya ini adalah kali pertama saya bersua lagi sama dokter kandungan setelah satu tahun ‘putus hubungan’ dulu. Rasanya deg-degan. Agak trauma juga ke dokter kandungan karena nggak tahu kenapa akhir-akhir ini ‘vonis’ yang diberikan sama dokter kandungan kurang bersahabat sama saya dan suami. Jadilah kami rehat sejenak.

Continue Reading
26 Comments
Ayomakan Fast, Feast, Festive 2023
Rekomendasi

Jelajahi Kuliner Bersama AyoMakan Fast, Feast, Festive 2023